4 menit

Gambar pemandangan gunung menjadi favorit anak-anak TK dan SD. Namun tak semua anak bisa menggambarnya. Berikut adalah sejumlah contoh gambar yang mudah ditiru!

Diketahui bahwa anak-anak sudah mulai masuk sekolah lagi.

Hal tersebut bisa dilihat pada kalender pendidikan terbaru saat ini.

Selama di sekolah, tentu mereka akan diberi tugas oleh gurunya.

Tugas-tugas tersebut bebagai macam, bisa matematika hingga seni rupa.

Menggambar sendiri adalah salah satu tugas dari mata pelajaran seni rupa yang digemari oleh anak-anak.

Melalui menggambar, anak-anak dapat menyalurkan imajinasi serta kreativitas.

Namun tidak jarang, siswa sekolah kebingungan untuk menggambar apa.

Kamu sebagai orang tua, wali, atau kakak, bisa merekomdasikan anak-anak untuk mengambar pemandangan gunung.

Maka dari itu, kami menyajikan contoh gambar pemandangan gunung yang bisa ditiru  oleh anak-anak.

Tetapi sebelum itu, sebaiknya berikan pemahanan sederhana perihal cara menggambar pemandangan gunung.

Cara Menggambar Pemandangan Gunung

Sebenarnya cara menggambar pemandangan gunung cukup mudah.

Kamu bisa mengikuti Langkah-langkah berikut:

Pertama, tentukan jumlah gunung akan kamu gambar.

Umumnya gambar pemandangan gunung akan diisi oleh dua gunung.

Setelah itu, kamu bisa memberikan gambar pemandangan lain misalnya sebagai berikut:

  • Sungai
  • Sawah
  • Rumah
  • Pohon
  • Matahari, dan sebagainya.

Agar tidak lupa kamu bisa menuliskan di selembar kertas apa yang akan digambar.

Selanjutnya, tuangan ide gambar pemandangmu dalam selember kertas yang telah disediakan.

Terakhir, jangan lupa memberikan warna pada gambarmu menggunakan pensil warna, krayon, atau cat air.

20 Contoh Gambar Pemandangan Gunung

1. Gunung, Pepohonan, dan Sungai

gambar pemandangan gunung

Sumber: Vecteezy

Gambar ini menampilkan hamparan pegunungan yang di belakangnya terdapat awan.

Terlihat juga pepohonan dan sungai.

2. Contoh Pemandangan Gunung dengan Rumah

gambar gunung

Sumber: Otosection

Gambar yang satu ini, menampilkan lanskap pegunungan nan indah dengan awan berwarna putih.

Tak hanya itu, ia turut disertai gambar rumah serta sungai.

3. Pemandangan Gunung dan Orang

gambar gunung anak sd

Sumber: wikimickey

Gambar ini menampilkan gunung yang di depannya terdapat danau dan rumah.

Ada juga orang yang sedang menaiki perahu agar gambarnya tampak lebih hidup.

4. Gunung dan Burung Beterbangan

gambar anak sd

Sumber: Bizimtube

Gambar ini menampilkan gunung lengkap dengan kumpulan burung beterbangan, danau, serta jalan setapak.

5. Pemandangan Gunung dengan Jembatan

pemandangan gunung

Sumber: cesenaticoholidays.com

Gambar pemandangan gunung ini disertai dengan jembatan bata.

Selain itu, ada dua rumah dan dua pohon yang mengapit matahari.

6. Pemandangan Gunung dengan Laut

gambar pemandangan laut

Sumber: wikimickey

Gambar pemandangan gunung disertai laut dan rumput liar.

7. Pemandangan Gunung dengan Helikopter

gambar gunung

Sumber: wikimickey

Contoh pemandangan gunung untuk gambar anak SD ini disertai dengan helikopter

Selain itu gunung dalam gambar ini dilengkapi danau.

8. Pemandangan Gunung dengan Matahari Terbenam

gambar matahari terbenam

Sumber: greatnesia.id

Gambar pemandangan gunung anak SD disertai dengan matahari terbenam.

Terdapat pula bebatuan besar yang menghiasi pemandangan sekitar.

9. Pemandangan Gunung dengan Jalan dan Tanaman

gambar anak tk

Sumber: kibrispdr.or.id

Berikut adalah contoh pemandangan alam berupa gunung dengan jalan dan tanaman indah.

Ia dilengkapi dengan warna yang bervariasi.

10. Pemandangan Gunung dengan Langit Cerah

gambar langit cerah

Sumber: kibrispdr.or.id

Pemandangan gunung ini dihiasi oleh langit yang cerah.

Cocok untuk anak TK memahami berbagai macam warna.

11. Pemandangan Gunung dengan Padang Savana

gambar gunung

Sumber: brainstudy.info

Agar tidak bosan, kamu bisa memadukan gunung dengan pemandangan lain seperti padang savana layaknya gambar ini.

12. Pemandangan Gunung dengan Rumah Sederhana

gambar rumah sederhana

Sumber: kanal YouTube Tangan Hebat

Pemandangan gunung dengan rumah sederhana dan nyaman.

13. Pemandangan Gunung dengan Pasir Putih

gambar pantai

Sumber: kanal YouTube Tafsi Drawing

Berikutnya, ada contoh pemandangan gunung dengan pasir laut dan pohon kelapa.

14. Pemandangan Gunung dengan Langit Biru

gambar pemandangan langit

Sumber: greatnesia.id

Berikut adalah pemandangan gunung dengan langit biru.

15. Pemandangan Gunung dengan Sawah

gambar gunung sawah

Sumber: kanal YouTube Tafsi Drawing

Gambar yang satu ini merupakan pemandangan gunung dengan sawah.

16. Pemandangan Gunung dengan Bukit

gambar bukit

Sumber: cutewallpaper.org

Ada juga contoh pemandangan gunung dan bebukitan di pinggir pantai.

17. Pemandangan Gunung dengan Pesisir Laut

gambar gunung laut

Sumber: cutewallpaper.org

Selanjutnya, pemandangan gunung dengan pesisir laut.

18. Pemandangan Gunung dengan Mercusuar

gambar pantai

Sumber: broonet.com

Ini adalah pemandangan gunung dengan mercusuar.

19.  Pemandangan Gunung dengan Sungai

gambar pemandangan sungai

Sumber: broonet.com

Gambar pemandangan sebuah pegunungan dengan sungai ini, bisa kamu ikuti dengan mudah.

20. Contoh Pemandangan Gunung Lengkap

gambar gunung anak sd

Sumber: gambarterhits.blogspot.com

Terakhir, ada pemandangan gunung yang umum serta mudah ditiru.

Gambar ini memang banyak diadaptasi dalam tugas anak SD dan TK, sehingga bisa diikuti secara praktis.

***

Itulah sejumlah contoh gambar pemandangan gunung anak SD dan TK.

Semoga menginspirasi, Sahabat 99.

Baca ulasan menarik lainnya di Berita 99.co Indonesia.

Kunjungi www.99.co/id dan Rumah123.com untuk menemukan hunian impianmu, karena kami selalu #AdaBuatKamu.

Ada banyak pilihan hunian menarik, seperti kawasan The Jasmine Boulevard.

Cek sekarang juga!

Artikel ini bersumber dari www.99.co.